Murniati Mukhlisin, Guru Besar Institut Agama Islam Tazkia sekaligus Wakil Ketua Bidang Pengembangan SDM Kependidikan DPP IAEI, menganalisis teori dan pandangan para sarjana Islam klasik diadopsi secara luas sebagai referensi dalam studi penelitian akuntansi dan keuangan Islam. Penelitian yang dilakukan bersama peneliti lain telah dipublikasikan di ISRA International Journal of Islamic Finance (IJIF) pada tahun 2022.
BREAKS edisi kali ini mengelaborasikan cuplikan diskusi pada artikel tersebut.